Laman

Kamis, 10 November 2011

Asuransi Syariah, Solusi Finansial Anda


Memiliki jaminan hari esok untuk diri sendiri maupun keluarga dalam mempersiapkan diri dari hal-hal tak terduga adalah solusi yang tepat agar masa depan Anda dan keluarga dapat terencana dengan baik. Namun sayangnya mempersiapkan diri menghadapi hal yang terburuk belum menjadi  kebiasaan bagi kebanyakan masyarakat di tanah air. Akan tetapi, terjadinya gempa di sejumlah kawasan yang menghenyakkan banyak pihak dan menyadarkan mereka bahwa dibutuhkan persiapan untuk menghadapi hal tersebut. Karena alasan itulah produk asuransi hadir  untuk Anda.
Asuransi hadir untuk kenyamanan hidup  Anda dan keluarga tercinta, merangkai rencana keuangan masa depan dan melindungi aset Anda yang berharga.
Manfaat yang bisa Anda dapatkan ketika memiliki sebuah rekening Asuransi :
1) Investasi jangka panjang dengan perlindungan/proteksi yang lengkap, sehingga tujuan keuangan dapat tercapai
2) Proteksi Potensial Income atau Nilai  Ekonomis Anda
3) Kepastian tersedianya Dana Pensiun
4) Kepastian ketersediaan Dana  Pendidikan bagi buah hati Anda tanpa kekhawatiran bila terjadi resiko dan inflasi
5) Menjaga Standar kehidupan Anda dan keluarga
Setiap orang memiliki mimpi dan standar kehidupan yang berbeda-beda. Demi mewujudkan mimpi dan mencapai standar kehidupan yang diinginkan, setiap orang berlomba-lomba untuk mengakumulasikan kekayaan. Namun, pernahkah Anda berfikir apa yang akan terjadi pada kekayaan serta standar kehidupan Anda dan keluarga apabila terjadi resiko yang tidak diinginkan…? Disinilah manfaat proteksi / perlindungan dari asuransi akan sangat  terasa berharga. Asuransi  akan  senantiasa membantu Anda dan keluarga menopang atau menjaga standar kehidupan Anda saat ini apabila Anda mengalami resiko yang tidak pernah diduga sebelumnya. Ingat kata pepatah orang tua kita, “Sedia Payung Sebelum Hujan.”
Setiap manusia harus merencanakan kehidupan sematang mungkin, adanya pengalihan resiko lewat asuransi merupakan salah satu jalan yang disediakan Tuhan. “Kalau Tuhan sudah menyediakan jalan, kenapa kita mau menjalankan/memilikinya..?“.


Info: 0853 1232 7515 (mobile)
021 8845563

Tidak ada komentar:

Posting Komentar